Hello lovelies!
Di post kali ini aku mau share tentang produk terbaru dari Rejoice, yaitu Rejoice Perfume Shampoo!
Jadi Rejoice Perfume Shampoo ini sudah resmi masuk ke Indonesia pada tanggal 13 February kemarin, dan aku menjadi salah satu blogger yang ikut diundang buat dateng ke event launching tersebut. Berikut adalah keseruan event dan sedikit review tentang si Perfume Shampoo, hope you'll enjoy!
Setiap wanita pasti selalu ingin tampil sebaik mungkin di setiap moment yang ada, apalagi disaar moment-moment penting bersama pasangan. Pastinya tidak hanya penampilan yang dianggap penting, tetapi memiliki rambut yang indah dan harum juga nggak kalah penting!
Untuk melengkapi keperluan di moment terbaik para wanita Indonesia, P&G mempersembahkan shampoo perfume pertama dari Rejoice Indonesia. "Pada umumnya, wanita senang menjaga keharuman tubuhnya dengan memakai parfum, namun sesungguhnya keharuman rambut juga sangatlah penting. Sekarang tidak perlu khawatir lagi karena sudah ada Rejoice Perfume Shampoo yang bikin rambut kita sewangi parfum," - Pamela Camargo, Communication Manager P&G Asia Pacific. Ini menjadi kali pertama munculnya shampoo parfum di Indonesia, sebuah kombinasi tepat yang memberikan kelembutan dan juga keharuman istimewa tahan lama untuk rambut. "Produk ini memiliki keharuman parfum mewah yang terinspirasi dari bunga peony Perancis. Wanginya pasti bikin jatuh cinta," tambahnya.
Di post kali ini aku mau share tentang produk terbaru dari Rejoice, yaitu Rejoice Perfume Shampoo!
Jadi Rejoice Perfume Shampoo ini sudah resmi masuk ke Indonesia pada tanggal 13 February kemarin, dan aku menjadi salah satu blogger yang ikut diundang buat dateng ke event launching tersebut. Berikut adalah keseruan event dan sedikit review tentang si Perfume Shampoo, hope you'll enjoy!
Setiap wanita pasti selalu ingin tampil sebaik mungkin di setiap moment yang ada, apalagi disaar moment-moment penting bersama pasangan. Pastinya tidak hanya penampilan yang dianggap penting, tetapi memiliki rambut yang indah dan harum juga nggak kalah penting!
Untuk melengkapi keperluan di moment terbaik para wanita Indonesia, P&G mempersembahkan shampoo perfume pertama dari Rejoice Indonesia. "Pada umumnya, wanita senang menjaga keharuman tubuhnya dengan memakai parfum, namun sesungguhnya keharuman rambut juga sangatlah penting. Sekarang tidak perlu khawatir lagi karena sudah ada Rejoice Perfume Shampoo yang bikin rambut kita sewangi parfum," - Pamela Camargo, Communication Manager P&G Asia Pacific. Ini menjadi kali pertama munculnya shampoo parfum di Indonesia, sebuah kombinasi tepat yang memberikan kelembutan dan juga keharuman istimewa tahan lama untuk rambut. "Produk ini memiliki keharuman parfum mewah yang terinspirasi dari bunga peony Perancis. Wanginya pasti bikin jatuh cinta," tambahnya.
Marie, scientist dari P&G menjadi salah satu yang menciptakan wangi untuk Rejoice Perfume Shampoo datang langsung dari Perancis untuk membagikan pengetahuan yang lebih dalam mengenai shampoo perfume ini, katanya "Rejoice Perfume Shampoo dikreasikan oleh ahli parfum terkemuka, dan siap memikat banyak wanita Indonesia. Keharuman lembut Rejoice Shampoo pada rambut kita membuat kita nyaman berada diantara orang banyak. Melalui sejumlah proses sensorial oleh indera pernciuman kita, seolah seperti kita menggunakan perfume di badan. Layaknya perfume mewah, keharuman ini dirancang dengan aroma note atas, tengah, dan bawah, agar para wanita dapat merasakan perpaduan harmonis dari keharuman mewah Rejoice."
Yang dimaksud Marie dengan note atas, tengah, dan bawah adalah
- note atas: aroma yang keluar saat kita membuka botol perfume shampoo, aroma pir Inggris, beri merah, dan muguet tercium saat itu.
- note tengah: aroma yang tercium saat kita keramas menggunakan perfume shampoo, aroma bunga Peony, gardenia Perancis, dan freecia tercium saat itu.
- note bawah: aroma yang tercium saat rambut kita sudah kering, aroma apricot Asia, musk dan amber tercium saat itu.
Selain itu, Marie bersama brand ambassador dan Rejoice sisters juga mempraktikkan langsung pembuatan wangi dari perfume shampoo. Looks so easy!
Michelle Ziudith, brand ambassador Rejoice 2018 juga turut hadir untuk menyampaikan kebahagiaannya akan perfume shampoo yang sudah hadir di Indonesia.
Congratulations for the Launching of Rejoice Perfume Shampoo!
Selain acara talkshow yang bermanfaat ini, dekor dari event Rejoice Perfume Shampoo ini sangat menarik perhatianku karena cantik bangettt. Di setiap sudut ruangan dihiasi dengan bunga peony!
Dan yang lebih spesialnya lagi, di event Rejoice Perfume Shampoo ini punya Infinity Room yang spesial dibuat untuk event. The beautiful #RejoiceInfinityRoom
Thanks for having me Rejoice!
THE REJOICE PERFUME SHAMPOO
Jadi ini dia si Rejoice Perfume Shampoo!
Berikut sedikit review aku setelah coba shampoo ini:
- wanginya soft dan feminine cocok dengan karakter aku
- wanginya tahan lama seharian!
- membuat rambut aku halus dan ngga bikin lepek